Gangguan Sistem Peredaran Darah Manusia Sistem peredaran darah manusia tersusun dari tiga komponen utama, yaitu jantung, pembuluh darah, dan darah. Ketiga komponen ini memiliki perannya masing-masing dalam mengalirkan dalam ke seluruh tubuh. Sistem peredaran darah bisa mengalami gangguan apabila sirkulasi darah terhambat. Gangguan pada sistem peredaran darah dapat memengaruhi kerja jantung dan pembuluh dan menyebabkan komplikasi serius. Gangguan sistem peredaran darah manusia Apa saja gangguan yang bisa menyerang sistem peredaran darah? Contoh gangguan sistem peredaran darah manusia adalah hipertensi, serangan jantung, stroke, aneurisma, penyakit arteri, gagal jantung dan aterosklerosis. Tekanan darah tinggi (Hipertensi) Tekanan darah adalah pengukuran seberapa banyak kekuatan yang digunakan untuk memompa darah melalui pembuluh arteri. Jika kamu memiliki tekanan darah tinggi, disebut juga hipertensi, itu berarti kekuatannya lebih tinggi dari yang seharusnya. Kon...
Postingan populer dari blog ini
Sistem Pencernaan Manusia Fungsi Sistem Pencernaan Manusia Fungsi utama sistem pencernaan yakni membantu suplai nutrisi ke dalam tubuh, yang diperoleh dari asupan makanan atau minuman sehari-hari yang dikonsumsi. Nutrisi yang diambil dari makanan, nantinya dapat memaksimalkan kinerja tubuh secara menyeluruh. Mulai dari memperbaiki sel-sel, regenerasi kulit, hingga sumber energi tubuh. Tak hanya itu, dengan sistem pencernaan ini manusia bisa membuang zat-zat berbahaya atau limbah yang sudah tidak diperlukan tubuh dalam bentuk feses. Organ Sistem Pencernaan Manusia Sistem pencernaan manusia mulai dari mulut hingga anus. (iStockphoto) Sistem pencernaan manusia melibatkan berbagai macam organ-organ di dalam tubuh, yang dimulai dari mulut hingga anus. Berikut organ pencernaan manusia dan masing-masing fungsinya, dirangkum dari buku IPA Terpadu SMP/MTs Kelas VIII (2006). 1. Mulut Di dalam mulut manusia tersusun atas gigi, lidah, air liur, dan kelenjar ludah, yang berfungsi menjalankan proses...
Komentar
Posting Komentar